Kamis, 05 September 2013

Daftar Harga Keramik Terbaru

Daftar Harga Keramik Terbaru - Untuk kesempatan kali ini, kami akan membahas mengenai Daftar Harga Keramik. Keramik merupakan peranan penting dalam penampilan rumah secara keseluruhan. Untuk memilih keramik harus dilakukan dengan ceramat dan tentunya tidak terburu-buru. Keramik ini memiliki dua jenis, yaitu kearamik galzur dan omogenius. Dengan lapisan glazur keramik keramik memiliki motif, tahan air dan api dan mudah untuk membersihkannya. Sedangkan keramik yang tidak menggunakan glazur memiliki motif yang tidak diberi lapisan, tetapi pencampuran motif dan bahan dilakukan sejak awal pembuatan. Keunggulan dari keramik tanpa glazur ini lebih mengkilat, tebal, lebih kuat dan juga keras.

Keramik yang beredar dipasaran sekarang ini memang sudah banyak sekali model dan varian dan juga harga yang dari paling murah hingga yang paling mahal. Untuk pabrikan keramik di Indonesia sekarang ini berlomba-lomba memproduksi keramik dengan motif tampilan yang berkualitas dan dalam menentukan kualitas warna dan ukuran keramik, di Indonesia dikenal dengan istilah KW1, KW2 dan KW3. Dari 3 istilah itu keramik yang paling berkualitas adalah yang KW1.

Sudut keramik berbentuk siku dengan perbedaan ukuran keramik kurang dari 1mm sehingga saat dipasang lantai keramik terlihat sangat rapi. Untuk ukuran warna, semuanya hampir sama persis. Namun kita harus mengecek kode yang berada didalam box, karena produksi yang berbeda akan menghasilkan warna yang berbeda. Dan tentunya harga yang dibandrol akan lebih mahal ketimbang jenis lainya. Untuk lebih lengkapnya silahkan baca dibawah ini mengenai Daftar Harga Keramik Terbaru :

Daftar Harga Keramik Terbaru

Harga Keramik Terbaru


Daftar Harga Keramik Grand Royal dan Roman :

Spek Barang
Satuan
Harga (Rp)
G. Royal 20x20 (kamar mandi)
dus
46.000,-
G. Royal 20x25 (galaxy)
dus
49.000,-
G. Royal 20x25 (rose, shanghai)
dus
51.000,-
G. Royal 25x40 (livello, flora, sparta, sakura)
dus
57.000,-
G. Royal 30x30 (paris)
dus
48.000,-
G. Royal 30x30 (rocky1)
dus
48.000,-
G. Royal 30x30 (rocky2)
dus
50.000,-
G. Royal 30x30 (polos black)
dus
55.000,-
G. Royal 30x30 (polos putih)
dus
44.000,-
G. Royal 40x40 (madrid, melrose, morfosa)
dus
49.000,-
G. Royal 40x40 (hilton)
dus
48.000,-
G. Royal 40x40 (granity)
dus
56.000,-
G. Royal 40x40 (polos putih)
dus
47.000,-
G. Royal 40x40 (polos black)
dus
55.000,-
G. Royal 40x40 (onyx, solaris, amazone, lotus)
dus
54.000,-
G. Royal 40x40 (mz geometric, seashell)
dus
50.000,-
G. Royal 40x40 (coral stone)
dus
58.000,-
G. Royal 40x40 (mz geometric black )
dus
61.000,-
Roman20 x 20 Gol A
dus
87.000,
Roman20 x 20 Gol B
dus
90.000,-
Roman20 x 20 Gol D
dus
100.000,-
Roman30 x 30 Gol B
dus
87.000,-
Roman30 x 30 Gol C
dus
91.000,-
Roman33.3 x 33.3 GolA
dus
97.000,-
Roman33.3 x 33.3 Gol C
dus
137.500,-
Roman40 x 40 Gol A
dus
97.000,-
Roman40 x 40 Gol B
dus
105.000,-
Roman40 x 40 Gol C
dus
107.000,-
Roman40 x 40 Gol D
dus
112.000,-
Roman45 x 45 Gol A
dus
107.000,-
Roman45 x 45 Gol B
dus
113.000,-
Roman45 x 45 Gol E
dus
150.000,-
Roman50 x 50 Gol A
dus
123.500,-
Roman50 x 50 Gol B
dus
132.500,-
Roman50 x 50 Gol C
dus
150.500,-
Roman60 x 60 Gol A
dus
155.000,-
Roman60 x 60 Gol B
dus
175.000,-
Roman60 x 60 Gol C
dus
200.000,-
Roman16.5 x 66.6 Gol A
dus
192.000,-
Roman33.3 x 66.6 Gol A
dus
172.500,-
Roman33.3 x 66.6 Gol B
dus
193.000,-
Roman33.3 x 66.6 Gol C
dus
212.500,-
Roman8 x 30 Hospital Skirting
dus
474.000,-
Roman10 x 20 Step Nosing
dus
515.000,-
Roman10 x 30 Step Nosing Golongan A
dus
521.400,-

Harga diatas merupakan daftar harga keramik yang banyak dijual dipasaran. Meskipun demikian, mungkin harga keramik mengalami perbedaan antara satu wilayah dengan wilayah lainnya. Semoga informasi mengenai daftar harga keramik ini bisa membantu anda sebelum anda membelinya, pastikan untuk melakukan penawaran terlebih dahulu atau untuk sekedar sharing saja.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar