Selasa, 10 September 2013

Harga Kusen Alumunium

Harga Kusen Alumunium - Kusen aluminium adalah alternatif terbaik dibandingkan dengan kusen lainnya. Keuntungan menggunakan kusen alumunium adalah tahan terhadap cuaca, tahan keropos, mengurangi kemungkinan dimakan rayap dan juga lebih praktis untuk perawatannya. Untuk kusen alumunium ini dapat juga dicat dengan warna kayu bahkan motif kayu sehingga tampilannya seperti kayu. Saat ini kusen alumunium memang banyak yang menggunakanya, ditandai dengan makin banyaknya rumah pribadi atau perumahan yang menggantikan kusen kayu menjadi kusen alumunium. Selain lebih ringan, kusen alumunium ini juga tahan akan rayap. Ada banyak varian merk terkenal dan bagus, contohnya YKK, Alexindo dll. Untuk lebih lanjutnya mengenai harga kusen alumunium, silahkan lihat dibawah ini :

Harga Kusen Alumunium

Kusen Alumunium



DaftarHarga Kusen Alumunium

Ukuran
Warna
Harga
Ukuran 3 inch
Silver
Rp.  50.000,-
Ukuran 3 inch
Black
Rp.  55.000,-
Ukuran 3 inch
Brown
Rp.  55.000,-
Ukuran 3 inch
Coating Artic White
Rp.  65.000,-
Ukuran 3 inch
Coating Warna Khusus
Rp.  70.000,-
Ukuran 3 inch
Urat Kayu
Rp.  105.000,-
Ukuran 4 inch
CA / Silver
Rp.  60.000,-
Ukuran 4 inch
Black
Rp.  65.000,-
Ukuran 4 inch
Brown
Rp.  65.000,-
Ukuran 4 inch
Coating Artic White
Rp.  85.000,-
Ukuran 4 inch
Coating Warna Khusus
Rp.  90.000,-
Ukuran 4 inch
Urat Kayu
Rp.  130.000,-
Jangan lupa kunjungi juga artikel mengenai harga kusen kayu. Terima kasih atas kunjungannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar